Postingan

Turut Berduka Cita Bagi Bandung...

Tadi malam pukul 00:52 WIB sebuah SMS dari Deputy Managing Editor Rolling Stone Adib Hidayat mampir di ponsel saya. Isinya singkat saja: "9 orang tewas di launching album band Beside hari ini di AACC (Asia Africa Cultural Center) Bandung." Saya kaget bukan kepalang dan segera memperlihatkan SMS ini ke beberapa teman seperti Indra Ameng, Adi Cumi, Hanin, David (Aksara), Bondi, Oomleo dari Goodnight Electric. Semuanya sempat tidak ada yang percaya saat itu. Namun sangat kurang ajar pastinya jika ada yang bercanda dengan jenis SMS  seperti ini. Kebetulan saat itu saya dan teman-teman tadi  sedang menghadiri bachelor party Henry 'Batman' Foundation di Bengkel Nightpark. Ia akan segera menikahi Nasta  akhir bulan ini di Mekah.  Keruan saja pesta yang kebetulan baru saja bubar itu langsung berubah menjadi ajang diskusi yang semuanya sangat menyesalkan peristiwa tersebut. Hanya beberapa menit kemudian setelah saya jawab SMSnya, Adib membalas dengan kabar yang lebih mengerik

Wawancara Pertama Sekaligus Terakhir Soeharto

http://wisnuhuhu.multiply.com/journal/item/10/Rindu_SoehartoBaca_ini Ini saya copy-paste link artikel dari Blog kawan Wisnu yang mengangkat wawancara dengan Soeharto di Majalah GATRA edisi akhir Oktober 2007 silam. Merupakan wawancara pertama sekaligus terakhir Soeharto dengan pers sejak resigned tahun 1998. Interesting!

Sekaratnya Soeharto...

Gambar
Kondisi terakhir Soeharto beberapa hari yang lalu Soeharto 2007 Soeharto 1967   SEKARATNYA  SOEHARTO... Mantan orang nomor satu yang pernah berkuasa absolut selama 32 tahun di republik ini kini tengah terbaring lunglai di RSPP. Sekarat adalah pilihan kata yang kasar namun bagi dirinya kupersembahkan. Harapan hidup agaknya makin menipis, semua alat bantu medis yang sempat dikenakannya selama seminggu belakangan telah dilucuti satu persatu. Fungsi organ tubuh yang berfungsi hanya otak dan pencernaan. Ginjal dan jantungnya hampir tidak berfungsi. Hanya alat bantu pernafasan saja yang tersisa. Untuk itu pun ia terpaksa “ditidurkan” agar tidak terjadi resistensi dari paru-paru yang biasa mendukung pernafasan secara alami. Menurut Tim Dokter Kepresidenan, tingkat kesadaran orang ini hanya setingkat di atas koma. Tanpa bermaksud mendahului Yang Maha Kuasa, mungkin dalam beberapa hari mendatang akan terjadi kejutan yang mungkin tidak terlalu mengejutkan lagi bagi kita semua.

Tonite! THE UPSTAIRS New Years’ Free Show @ Jakarta Fair

Start:      Dec 31, '07 10:00p End:      Dec 31, '07 11:00p NEW YEAR'S EVE IN CONCERT WITH: THE UPSTAIRS & NAIF Monday, December 31st 2007 Jakarta Fairground Kemayoran (PRJ) FREE SHOW! THE UPSTAIRS will be playing 15 songs @ 10 - 11 PM NAIF @ 11 - 12 PM

120 Jam di Sorong… Was So Wrong!

Gambar
Saya baru saja kembali dari sebuah perjalanan demi assignment paling gila dalam sejarah. 120 jam di Sorong. Yep. Exaggerating. Selalu menarik terjadi dalam blog semua orang :) Begini ceritanya.... Ketika semua orang baru akan mulai libur pada 20 Desember lalu, maka saya telah memulai ”liburan” pada 17 Desember dengan terbang ke Sorong, Papua Barat (yes, dulunya bernama Irian Jaya, in case nilai Geografi kalian dulu teramatlah buruk hehe). Sorong yang sering disebut sebagai ”Kota Minyak” itu letaknya berada di paling ujung bagian kepala burung di Papua. Seumur hidup saya belum pernah berangkat ke pulau paling timur yang satu ini. Mungkin persepsi kalian sama dengan saya sebelumnya. Papua = Koteka, tribal, black people wears nothing! :) Mudah-mudahan kalimat tersebut tidak bermakna ”libel” atau insulting :)   Terus terang assignment ke sana sangat jarang terjadi mengingat tak banyak band mainstream (apalagi indie) yang diterjunkan ke sana untuk tur konser. Saya pun mer

LED ZEPPELIN Reunion 2007: The Full Report From David Fricke

Gambar
         Mazur/Getty           John Paul Jones, Robert Plant, Jason Bonham, Jimmy Page (Photo: Ross Halfin) LED ZEPPELIN Reunion 2007: The Full Report From David Fricke By DAVID FRICKE (Rolling Stone USA )   Posted Dec 11, 2007 9:19 AM For the second encore of their first, full concert in twenty-seven years, at London 's 02 arena last night, Led Zeppelin tore into "Rock and Roll," from their untitled fourth album, with a joyful vengeance. As drummer Jason Bonham hammered with the ghostly precision and ferocity of his late father, guitarist Jimmy Page fired dirty chunks of Chuck Berry and bassist John Paul Jones kept iron time with familiar reserve, singer Robert Plant sang the most obvious words of the night: "Been a long time since I rock and rolled." Overhead, images of a much younger Zeppelin, in concert during the early and mid-Seventies, flashed on a huge digital-video screen. In those films, Led Zeppelin were the biggest, loudest and m

"Black Dog" - Led Zeppelin (Live Reunion 2007)

Gambar
Salah satu band favorit saya, Led Zep, beberapa puluh jam yang lalu baru saja melakukan full set reuninya yang pertama dalam 27 tahun! Hanya ada sekitar 20.000 lucky bastards yang berhasil mendapat tiket konser "single show" paling bersejarah ini. Selesai konser dan meninggalkan O2 Arena mereka bahkan tidak menjanjikan apapun - tidak ada tur dan tidak ada album baru. Mungkinkah berharap 27 tahun lagi? Impossible! Sementara waktu cukup puaskan saja dulu dengan "Black Dog" berikut ini sampai rilisan DVD konsernya rilis tahun depan. "Hey, hey, mama, said the way you move Gonna make you sweat, gonna make you groove....."